Pejabat Struktural Fakultas Ekonomi dan Bisnis (FEB)

AGU
30

STUDI BANDING UNIVERSITAS WIDYATAMA BANDUNG

Selasa, 30 Agustus 2022     Dilihat: 3214

Senin (29/08) Fakultas Ekonomi Universitas Widyatama kedatangan perwakilan dari Universitas Hayam Wuruk Perbanas yaitu Dekan Fakultas Ekonomi dan Bisnis Prof. Tatik Suryani dalam rangka Studi Banding. Rombongan disambut langsung oleh Bapak Dr. H. Nuryaman, Dekan Fakultas Ekonomi Universitas Widyatama, Bandung di ruang Seminar Lantai 4 Gedung Rektorat. 

Kegiatan ini bertujuan untuk mendapatkan Sharing Knowledge terutama dalam pengembangan kurikulum, meningkatkat jumlah lulusan dan berbagai pengalaman dalam pengelolaan program studi. Pembahasan lanjutan sehubungan dengan tingginya minat mahasiswa dalam hal pertukaran mahasiswa, maka hal ini masuk dalam pembahasan yaitu mengenai kesepakatan untuk melakukan pertukaran pelajar yang akan didiskusikan oleh Ketua Program Studi masing-masing untuk melihat kesiapan masing-masing Program Studi kedepannya. (Fino & Yonan/FEB)

 

The Leading Business and Banking School

Kampus Wonorejo : Jl. Wonorejo Utara 16 Rungkut, Surabaya
Kampus Nginden    : Jl. Nginden Semolo 34-36, Surabaya

Telp. (031) 5947151, (031) 5947152, (031) 87863997
Fax. (031)-87862621 WhatsApp (chat) 
085895979800
Email: [email protected] atau [email protected]

Ikuti Kami:

Whatsapp
Instagram
Youtube
Facebook
Website
Twitter


Dapatkan Informasi Disini